Mungkinkah Tulang yang Cacat dapat Disembuhkan?

Teknik penyambungan dan rekonstruksi tulang adalah satu teknik yang digunakan untuk memanjangkan atau membetulkan segman-segmen tulang yang cacat. Prosedur penyambungan dan membetulkan tulang ini menggunakan prinsip
regangan osteogenesis di mana ini dapat menepis kepercayaan lama bahwa tulang yang cacat itu tidak dapat dipulihkan. 
Di dalam proses ini, tulang yang telah dipotong sewaktu pembedahan bisa berangsur dilakukan penarikan,dimana bisa membawa pembetukan tulang baru (osteogenesis) di daerah penyambungan. Dalam hal ini,segmen tulang bisa memanjang 100% dari panjang asal. Prosedur ini menggunakan berbagai cara untuk membetulkan kecacatan,termasuk penggunaan alat monolateral dan pengikatan alat bulat di luar atau ilizarov. Prosedur ini, memberikan peluang pada orang yang dulunya tidak mempunyai alternatif penyembuhan. 
Prosedur ini hanya meninggalkan sedikit bekas luka dan pasien hanya perlu tinggal di RS. beberapa malam saja. Pasien tidak akan merasa kesakitan selama  proses perbaikan berlangsung malah pasien bisa berjalan semasa menjalani rawatan ini. 
Anak- anak dan orang dewasa dapat menjalani prosedur ini. Anak yang mengalami kecacatan congenital seperti hemimelia fibula,femur pendek congenital dan hemiatrofi sering mengalami panjang kaki sebelah yang mengakibatkan sakit tulang belakang dan arthritis pinggul,sebab dari perselisihan panjang kaki.Selain itu,trauma plat pertumbuhan dan penyakit tulang saat anak- anak juga dapat menyebabkan pertumbuhan lambat dan mengakibatkan selisih tulang. Manakala, orang dewasa normal dapat mengalami kecacatan yang di akibatkan dari cedera  kecelakaan, akibat hasil pembedahan sebelumnya dan akibat dari perawatan dengan metode tradisional seperti dipijat yang tidak memperdulikan efek jangka panjang pada cedera  yang akan timbul. 
Tidak semua rumah sakit di Malaysia mempunyai pakar ahli  yang  menawarkan perawatan ini. Mahkota Medical Centre Melaka merupakan satu-satunya pusat RS.Swasta yang menawarkan pelayanan ini. Malahan. kami pun telah memiliki klinik khusus yang memfokuskan  pada perawatan ini. Kami mempunyai dua ahli tulang yaitu Dr.Thirukumaran Subramaniam dan Dr.Jeyaratnam Satkunasingam yang  dapat membantu anda menanggani masalah cacat tulang yang memerlukan perawatan ini.

Untuk Informasi lebih lanjut, silahkan hubungi:
Kantor Pelayanan & Informasi Resmi Mahkota Medical Centre 
Jl Baratajaya XIX No. 31 C, Surabaya
Telp      +6231 5020588
HP/WA 083 8300 280 50

Tidak ada komentar:

Posting Komentar